Judas Priest jadwalkan konser perdana di Indonesia

July 25, 2018
1136 Views

Kabar gembira untuk metalhead Indonesia, band heavy metal legendaris asal Inggris Judas Priest akan konser di Jakarta.

Ini akan menjadi kali pertama Judas Priest datang ke Indonesia.

Band yang telah terbentuk sejak tahun 1969 akan tampil di Ecopark Ancol tanggal 7 Desember 2018.

Meski belum ada dalam jadwal konser di website resmi, Judas Priest telah post foto jadwal konsernya di Instagram:

Tiket akan dijual mulai tanggal 4 Agustus pukul 12.00 untuk presale, dan tiket reguler keesokan harinya. Harga tiket Rp450 ribu untuk presale dan Rp650 ribu untuk reguler, belum termasuk pajak konser dan biaya administrasi.

Sebelum menggelar konser di Indonesia, Judas Priest tur lebih dulu di beberapa kota di Jepang selama bulan November.


Batok.co: Berita musik dan gaya hidup terkini.

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26626 views
Viral
0 shares26626 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7376 views
Viral
0 shares7376 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

ā€œNgapa lu loncat lontong!ā€