#WorldBloodDonorDay: Tempat dan jadwal donor darah di seluruh Indonesia hari ini

June 14, 2016
1822 Views

Kalau kita mau lihat secara langsung para pahlawan dunia berbaris dan menyelamatkan manusia, datanglah ke tempat donor darah.

Di sana berkumpul orang-orang yang dengan berani dan penuh kasih, memberikan darahnya kepada mereka yang sedang atau akan membutuhkan darah.

Untuk merayakan World Blood Donor Day hari ini, berikut ini kami sajikan tempat-tempat di Indonesia di mana kita bisa jadi pahlawan untuk kemanusiaan.

Kota Tangerang

Daan Mogot Mall, JL Daan Mogot Km 16
Mulai pukul 12:00

Kabupaten Buleleng

Sanggar Nong Nong Kling, Banyuning, Buleleng
Mulai pukul 14:00

Kota Malang

Alun-alun Malang, Pintu Masuk Merdeka Barat depan mesjid.
Mulai pukul 15:00

Komunitas Hope Katolik, JL Merapi 10, Malang
Mulai pukul 16:00

Kabupaten Malang

Pos Lantas Kpj, Kepanjen
Mulai pukul 16:00

Kabupaten Karawang

PMI Kabupaten Karawang
Mulai pukul 16:00

Kota Pekanbaru

Mall SKA, JL Nangka Ujung
Mulai pukul 16:00

Kabupaten Kebumen

Mesjid Kutowinangun, Kutowinangun
Mulai pukul 18:00

Kabupaten Madiun

Madiun, DS Dimong
Mulai pukul 18:00

Kota Makassar

Pomdam VII Wirabuana, JL Monginsidi
Mulai pukul 18:30

Kabupaten Rembang

Antapale Sale, JL Raya Sale, Jatirogo
Mulai pukul 19:00

Kabupaten Tulungagung

Cahya Yamaha
Mulai pukul 19:00

Kota Padang

SJS Plaza, JL Lapai
Mulai pukul 19:00

Kota Banda Aceh

Pomdam Iskandar Muda, Peuniti
Mulai pukul 19:30

Mesjid Baiturrahim, Ulee Lheu
Mulai pukul 19:30

Kabupaten Banyumas

Desa Kejawar, Kec. Banyumas
Mulai pukul 20:00

Tentunya gak hari ini saja kita bisa donorkan darah, PMI udah mengagendakan kegiatan donor darah hingga tahun 2018 di berbagai pelosok Nusantara. Untuk jadwal lengkapnya kamu bisa lihat di sini.

 

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26567 views
Viral
0 shares26567 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7345 views
Viral
0 shares7345 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

ā€œNgapa lu loncat lontong!ā€