Driver GrabBike promoin kue istrinya dengan kertas yang ditempel di belakang helm

June 8, 2017
1639 Views

Belum afdol rasanya kalau belum punya setoples kue kering untuk dihidangkan kepada tamu yang berkunjung saat lebaran nanti. Beraneka kue lebaran ada yang dipromosikan online, ada juga yang dipromosikan di helm.

Istri sopir ojek online Grab mencoba mempromosikan kue kering homemade jualannya dengan cara menempel daftar harga di belakang helm suaminya.

Kreatif ya cara promosinya, dijamin penumpang ojeknya langsung tau kue-kue yang dijual oleh istri sang sopir Grab. Berdasarkan kertas yang tertempel di helm, setiap pembelian tiga toples bisa dapetin diskon khusus loh.

Sayangnya gak diketahui di kota mana driver Grab yang promoin dagangan istrinya berada. Tapi kalau kamu beneran minat order, bisa hubungi nomor yang tercantum di bawah daftar harga kuenya.

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26621 views
Viral
0 shares26621 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7373 views
Viral
0 shares7373 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

ā€œNgapa lu loncat lontong!ā€