Nyebut Indonesia di Facebook, Foo Fighters bikin baper fans Tanah Air

March 20, 2018
1305 Views
Please Dave, jangan permainkan hati para penggemar rock yang sedang rapuh ini (Foto: Billboard.com/Brantley Gutierrez)
Please Dave, jangan permainkan hati para penggemar rock yang sedang rapuh ini (Foto: Billboard.com/Brantley Gutierrez)

Ketika sebagian orang lagi sibuk antri buat ngedapetin tiket Ed Sheeran, beberapa penggemar rock di Tanah Air justru lagi dibuat baper oleh band rock asal Amerika Serikat, Foo Fighters.

Gara-garanya, band tersebut menyebut nama Indonesia saat mempromosikan salah satu lagu terbarunya yang bertajuk “Run”. Banyak yang lantas berhalusinasi kalau band besutan mantan drummer Nirvana, Dave Grohl itu akan berkunjung ke negeri ini.

Postingan Foo Fighters yang menyebut nama Indonesia (Facebook)

Postingan Foo Fighters yang menyebut nama Indonesia (Facebook)

Hingga berita ini ditulis, postingan Foo Fighters tersebut sudah mendapat lebih dari 30 ribu likes dan 170 komentar. Meski band itu akan segera konser ke Asia pada Agustus mendatang, belum ada satupun pernyataan dari Foo Fighters yang mengisyaratkan ketertarikan mereka untuk datang ke Indonesia (Please Dave, jangan permainkan hati para penggemar rock yang sedang rapuh ini).

Foo Fighters sendiri pernah datang ke Indonesia, mengisi Jakarta Pop Alternative Festival pada 1996 silam.

Anyways, daripada keterusan baper, mending dengerin lagunya dulu deh. Renyah kok!

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26693 views
Viral
0 shares26693 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7405 views
Viral
0 shares7405 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

ā€œNgapa lu loncat lontong!ā€