Netizen menduga foto viral “pengawal wanita Jokowi” editan dan lelaki, ternyata..

March 20, 2018
1110 Views
Viral “pengawal Jokowi” (Foto: Twitter)

Seperti biasa banyak yang salah fokus. Seperti waktu ada bom panci di Bandung, yang viral malah polwan “cantik” nya yang kebetulan nongol.

Sekarang ada lagi, foto “pengawal Jokowi” pas Presiden kita melawat ke Bangladesh baru-baru ini.

Keren memang, sosok perempuan pakai jas dan kacamata ala secret service gitu.

Netizen banyak yang menduga kalau foto itu editan, menuduh kalau aslinya pengawal lelaki.

Tapi siapakah dia?

“Paspampres Bangladesh. Paspampres Indonesia warna pinnya merah dan ada lambang bintang emas,” Biro Pers Istana menjelaskan, dikutip dari Tribun.

Udah salah fokus, salah semuanya pula.


Batok.co: Ragam cerita seru dari duniamu. Terkini dan terabsurd dari seluruh penjuru planet.

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26629 views
Viral
0 shares26629 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7376 views
Viral
0 shares7376 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

ā€œNgapa lu loncat lontong!ā€