LISTEN: ‘ASU’ – Tradisi Gila, cara punk rockers Semarang sindir para politisi kotor

March 20, 2018
2474 Views
Tradisi Gila (Foto: Instagram/@fandemfay)

Tema politik dalam skena musik punk bukan barang baru. Dari Sex Pistols di Inggris sampai SID di Indonesia.

Band punk rock asal Semarang, Tradisi Gila punya single barunya berjudul ‘ASU’.

Baca juga:

“Asu” yang berarti “anjing” dalam Bahasa Jawa memang kerap jadi kata-kata makian.

Lewat ‘ASU’ Tradisi Gila dengan frontal mengata-ngatai kelakuan para politisi kotor di Indonesia.

“Asu! asu, asu, asu!” begitu chorusnya berbunyi.

“Kuat dan hebat tak perlu jadi penjilat seperti anjing-anjing yang katanya wakil rakyat,” bunyi sepenggal lirik lainnya.

Waduh, sadis juga ya? Sepertinya mereka tidak takut masuk penjara karena mengkritik anggota DPR.

Ngomong-ngomong, anjing sangat loyal dan penurut lho bila diperlakukan dengan baik. Orang barat bahkan menyebut anjing sebagai “man’s best friend’, agak janggal sebenarnya menyamakan kelakuan buruk manusia dengan anjing.

Jadi gimana menurutmu lagu ‘ASU’?


Batok.co: Berita musik dan gaya hidup terkini.

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26692 views
Viral
0 shares26692 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7404 views
Viral
0 shares7404 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

“Ngapa lu loncat lontong!”